-->

Media pembelajaran IPA Power Point Kelas 4,5 dan 6 SD/MI



Selamat malam sahabat Guru serta rekan tenaga kependidikan yang ada di seluruh Indonesia.Selamat datang dan berjumpa kemabli dengan saya masih di blog forumkaryapendidik.blogspot.com.Pada kesempatan malam ini saya akan berbagi materi tentang Media Pembelajaran IPA SD Kelas 4,5 dan 6 dengan menggunakan audio visual dan power point.


Kemajuan dan perkembangan teknologi sudah demikian menonjol, sehingga penggunaan alat-alat bantu mengajar seperti alat-alat audio,visual serta perlengkapan sekolah disesuaikan dengan perkembangan jaman tersebut. Dan juga harus disesuaikan dnegan tuntutan kurikulum sesuai dengan materi, metode, dan tingkat kemampuan belajar siswa agar dapat mencapai tujuan pembelajaran dengan baik disekolah.
Oleh karena itu, parapendidik mulai berusaha membiasakan diri untuk menggunakan peralatan-peralatan seperti OHP, LCD, CD, VCD, video, computer dan internet dan bahkan alat peraga langusng dalam pembelajaran dikelas. dengan program pembelajarna yang dikembangkan ini patut dipelajari pengajar harus mempelajarinya agar mempermudah proses pembelajaran dan pendidkikan, sehingga memudahkan pembelajaran untuk berjalan dengan baik dikelas.

Diharapkan dengan menggunakan media pembelajaran ini,siswa akan lebih mudah memahami pelajaran yang disampaikan oleh gurunya.Kemudai selain itu para siswa juga tidak bosan di dalam kelas jika suasana pembelajarannya berjalan nyaman,menyenangkan dan tidak menjenuhkan.Selain itu dengan menggunakan media pembelajaran juga akan meningkatkan hasil belajar para siswa.

Berikut ini saya bagikan beberapa media pembelajaran yang mungkin dibutuhkan oleh rekan guru di sekolah.Silahkan download di bawah ini gratis
  1. Media Pembelajaran IPA tentang Alat Pernafasan Manusia
  2. Media Pembelajaran IPA tentang Rangka Pada Manusia
  3. Media Pembelajaran IPA tentang Listrik Statis dan Dinamis
  4. Media Pembelajaran IPA tentang Macam-macam bentuk magnet dan sifatnya
  5. Media Pembelajaran IPA tentang Tata Surya
  6. Media Pembelajaran IPA tentang Sistem peredaran Darah Manusia
  7. Media Pembelajaran IPA tentang Fotosintesis Pada Tumbuhan Hijau
  8. Media Pembelajaran IPA tentang Perubahan Wujud Benda

Demikian materi tentang Media Pembelajaran IPA Audio Visual dan Power Point tentang alat pernafasan manusia dan rangka manusi untuk siswa SD/MI media pembelajaran yang dapat saya bagikan pada kesempatan malam ini.

Semoga dengan pengunaan media pembelajaran di kelas hasil nilai ulangan anak didik akan semakin meningkat.Semoga media pembelajaran tersebut bisa dijadikan salah satu sumber pembelajaran di sekolah.Silahkan tinggalkan saran dan komentar pada blog ini agar lebih maju dan berkembang lagi.Jika ada kesulitan untuk mengunduhnya,silahkan hubungi administrator lewat email maupun facebook.


Wassalamu'alaikum Wr.Wb

0 Response to "Media pembelajaran IPA Power Point Kelas 4,5 dan 6 SD/MI "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel